Mendengar kata kerajinan tembaga dan kuningan tentunya kita pasti tahu daerah mana sebagai sentra kerajinan tembaga maupun kuningan, yaitu daerah tumang.
Terletak di sebelah timur atau lereng gunung merapi dan sebelah barat kota boyolali atau surakarta.
Produk produk yang dihasilkan yaitu berbahan dasar tembaga maupun kuningan seperti halnya kerajinan vase, kerajinan guci, kerajinan patung, kerajinan relief hingga proyek proyek untuk pembangunan hotel atau masjid.
Produk yang dihasilkan pun sangat berkualitas dan sangat bernilai seni tinggi, desain desainya yang sangat luwes dan berkarakter membuat kerajinan tembaga tumang sangat digemari oleh banyak konsumen lokal maupun internasional.
Dengan tehnik pembuatan hammered membuat produk kerajinan tembaga kuningan tumang sangat bernilai seni tinggi dan dikerjakan oleh ahlinya.
Tentunya kita bangga kerajinan tembaga kuningan tumang diakui dunia.