Tehnik Pewarnaan Produk Kerajinan Tembaga dan Kuningan

Pewarnaan sangat diperlukan untuk memperoleh warna logam seakan-akan asli bukan permukaan cat pada logam. Bahan-bahan logam baik sebagai asesoris maupun funsgsi utama akan lebih menarik dengan pewarnaan baik menggunankan pewarnaan logam maupun cat. Dalam industri kerajinan tembaga pewarnaan logam (dengan proses kimia) akan memberika hasil yang lebih berkesan asli. Sedangkan untuk pewarnaan cat kurang memberikan […]

Masa depan kerajinan tembaga tradisional di belantika dunia

Kerajinan tembaga merupakan salah satu industri yang menjanjikan. Hal ini dibuktikan dengan kemampuannya bersaing dalam pasar internasional. Industri kerajinan yang notabenenya sebagai industri rumahan, sekarang semakin berkembang dan menjadi industri besar yang terus dan terus berkembang. Permintaan pasar yang besar membuat para pengarajin kuwalahan karena order berdatangan silih berganti tanpa tenggang waktu. Banyak kota ataupun […]

Prinsip-Prinsip Desain Dalam Pembuatan Kerajinan Tembaga

Dalam penyusunan unsur-unsur visual karya kerajinan tembaga, agar memperoleh susunan yang harmonis harus memperhatikan bagaimana kombinasi unsur-unsur rupa atau yang disebut dengan prinsip-prinsip desain. Prinsip-prinsip disebut juga kaidah-kaidah yang menjadi pedoman dalam berkarya seni rupa . Sedangkan prinsip-prinsip desain yang mendukung dan mengembangkan karya seni kerajinan tembaga adalah sebagai berikut: Kesatuan: hubungan antar bagian-bagian secara […]

Perhatian Pemerintah Terhadap Kerajinan Tembaga di Tumang

Adanya desa penghasil kerajinan yang mendunia meningkatkan derajad daerah tersebut dan juga kota yang membawahinya. Sebagai contohnya adalah desa Tumang yang terdapat di kecamatan cepogo, Kabupaten Boyolali. Desa yang jauh terletak di kaki gunung Merbabu ini menjadi salah satu desa wisata kerajinan tembaga dimana mata pencaharian sebagian besar penduduknya adalah pengrajin tembaga. Pada tahun 2002 […]

Perkembangan pasar kerajinan tembaga Tumang

Saat ini kerajinan tembaga di desa Tumang telah mencapai puncaknya. Untuk mencapai titik ini tidaklah mudah. Pengarajin harus mengalami pasang surut dan juga berbagai halangan yang tak sedikit. Dari awal dimulainya industri kerajinan tembaga Tumang, pemasaran dilakukan dengan menjual barang hasil kerajinan dengan berkeliling. Bayangkanlah mereka membawa barang dagangan yang berat dan dalam jumlah banyak. […]

Tembaga Sebagai Wallpaper Dinding atau Ubin Tembaga

Semakin banyak rumah atau hotel yang saat ini menggunakan produk dari bahan tembaga atau kuningan, biasanya sebagai hiasan interior atau eksterior yang berupa lampu, kaligrafi, relief, vase, hingga ubin tembaga atau bisa juga wallpaper dinding, Kali ini kami akan membahas mengenai ubin tembaga atau wallpaper tembaga. Banyak sekali rumah rumah atau hotel yang saat ini […]

Patung Diponegoro Tembaga | Kerajinan Patung Diponegoro Tembaga

Produk kerajinan patung diponegoro tembaga, Suplier kerajinan tembaga dan kuningan Boyolali, Pengrajin yang memproduksi beraneka macam produk kerajinan diantaranya patung, relief, kaligrafi, lampu, bowl, vase, kubah dan lain lain, bagi anda yang berminat untuk mengkoleksi atau ingin sekedar melihat produk kami bisa langsung kunjungi gallery kami atau bisa download katalog kami. Nama Produk : Ptung […]

Pot Bunga Tembaga Sebagai Hiasan Interior atau Eksterior

Kita biasa mendengar istilah pot tembaga , biasa terbuat dari bahan tanah liat atau plastik, namun ditempat produksi kami adalah pto bunga tembaga dengan material utama tembaga atau kuningan, karena kami bergerak di bidang produksi kerajinan tembaga dan kuningan maka untuk memperluas pasar atau memperluas produk kami, maka kami sengaja melebarkan produk kami seperti membuat […]

Kerajinan Artwork Sebagai Hiasan Interior

Hiasan interior yang satun ini memiliki nilai seni yang tinggi, Artwork tembaga bisa dijadikan pemanis ruangan anda, dengan bentuk yang bermacam macam dan corak yang membuat artwork tembaga ini memiliki nilai seni yang tinggi. Bagi anda yang ingin memesan produk artwork tembaga ini bisa kirim gambar desain dan ukuranya via email atau fax, untuk selanjutnya […]

Bathtub Tembaga Makin Menarik Minat Konsumen

Salah satu bentuk kerajinan tembaga adalah bathtub tembaga. Sekarang ini bathtub tembaga makin diburu banyak konsumen. Kehadiran bathtub tembaga memang mampu menghadirkan kesan istimewa di kamar mandi Anda. Tampilannya yang elegan membuat bathtub tembaga banyak menghiasi kamar mandi hotel, villa, maupun resort. Namun kini bathtub tembaga sudah populer digunakan di kamar mandi – kamar mandi […]